Samsung Galaxy S4 versi 32 GB yang baru saja diluncurkan akhir pekan lalu yang dibandrol dengan harga Rp.7.499.000 di Indonesia ini ternyata hanya membutuhkan biaya Rp.2.3 Juta dalam pembelian komponen-komponen yang digunakan dalam ponsel ini.
Menurut perusahaan peneliti IHS iSuppli, pihak Samsung dapat menekan biaya pembuatan ini karena komponen nya sendiri sebagian besar buatan pihak Samsung sendiri.
Perlu diketahui,dengan harga Rp.2.3 itu hanya untuk pembelian komponen-komponen nya saja,belum untuk biaya perakitam, pengiriman dan biaya lainnya.
0 komentar:
Posting Komentar